Medan Pers – Brembo resmi mengakuisisi perusahaan suspensi Swedia Ohlins dari perusahaan induk Tenneco. Langkah akuisisi ini memiliki nilai transaksi sebesar USD 405 juta atau setara Rp 6 triliun. BACA JUGA: Brembo Ciptakan Sistem Rem Supercar Tamer “Kami menyambut Ohlins ke dalam grup kami sebagai peluang besar untuk memperluas penawaran kami di pasar otomotif,” kata […]