Medan Pers, JAKARTA – Mowilex memberikan dukungan terhadap pelaksanaan Bintaro Design District (BDD) 2024. BDD merupakan acara tahunan yang diprakarsai oleh Andra Matina, Budi Pradono, Danny Vikaksono dan Hermavan Tanzil, kurator di bidang desain dan kreativitas. BACA JUGA: Alasan Deloitte dinobatkan sebagai Perusahaan dengan Pengelolaan Terbaik Mowilex Indonesia Acara tersebut juga mengundang produser film dan […]