PT Pegadaian Miliki 241 Ribu Lebih Agen Hebat

Medan Pers, Jakarta – UMKM Terbaik meraih Anugerah Agen Pegadian Hebat sebagai juara pertama nasional kategori distributor/booker. Kementerian BUMN menyelenggarakan Acara BUMN Champion Stakeholder 2024 sebagai sarana mengidentifikasi pemangku kepentingan yang diyakini dapat memberikan kontribusi signifikan dalam mendukung kinerja BUMN di tahun 2024. Baca Juga: Pegadian Tuan Rumah Ged Sociopreneurship Challenge 2024, Pengusaha Muda Ayo […]